Warga Jepang Antre Berjam-jam Demi Nonton Panda China TempoDunia
TEMPO.CO, Jakarta - Penggemar Panda di Jepang rela menunggu hingga empat jam pada Jumat, 20 Januari 2023, di Taman Zoologi Ueno Tokyo untuk melihat sekilas binatang raksasa asal China itu. Panda adalah binatang yang populer di Jepang. Waktu hanya tersisa satu bulan sebelum binatang itu dikirim ke China.Simak: Angka Bunuh Diri di Jepang Diduga Naik, Mayoritas Laki-lakiPanda yang diberi nama Xiang Xiang itu, akan memasuki masa karantina mulai Sabtu, 21 Januari 2023.
'Saya ingin berterima kasih padanya karena telah tumbuh sebesar ini,' kata pria berusia 27 tahun itu.Perempuan berusia 74 tahun, Kikue Hisatsune, mengakui dia senang melihat panda lucu itu berjalan-jalan. “Saya akan mengajukan undian sesering mungkin sehingga saya dapat mengingatnya dalam ingatan saya,' kata warga Katsushika Ward Tokyo tersebut.Xiang Xiang lahir pada Juni 2017 di kebun binatang, dari pasangan pinjaman dari Tiongkok.
日本 最新ニュース, 日本 見出し
Similar News:他のニュース ソースから収集した、これに似たニュース記事を読むこともできます。
Gelar Festival, Mahasiswa Yamanashi Gakuin University Kenalkan Produk Indonesia ke Warga JepangKelompok mahasiswa dari Fakultas Bisnis dan Administrasi Yamanashi Gakuin University Jepang meperkenalkan produk Indonesia kepada warga Jepang.
続きを読む »
Warga China Ramai-ramai Beralih ke Pengobatan Tradisional untuk Melawan Gejala Covid-19Makin banyak warga China beralih ke pengobatan tradisional jadul untuk melawan sakit dan nyeri akibat virus Covid-19.
続きを読む »
169 Kasus Baru HIV-AIDS Terdata di Sukabumi, Kalangan LSL 82 Kasus |Republika OnlineSelain warga Kota Sukabumi, data kasus baru HIV-AIDS mencakup warga luar daerah.
続きを読む »
Warga Protes Kades di Lembata Arahkan Warga agar Pilih Caleg TertentuMESKI proses Pemilihan Legislatif masih berlangsung Februari 2024, namun upaya para politikus dan pembina Politik di Desa mengarahkan warga memilih caleg mulai terlihat.
続きを読む »
Covid-19 Melonjak, Jokowi tak Khawatir Banyak Turis China Berwisata di Indonesia |Republika OnlineWarga China yang akan bepergian ke luar negeri harus menunjukan hasil tes Covid-19
続きを読む »
Warga China Ramai-Ramai Liburan Imlek, Apa Kabar Covid?Warga China mulai melakukan liburan menjelang Tahun Baru Imlek. Jumlah perjalanan diperkirakan mencapai lebih dari 2 miliar.
続きを読む »