Saham-saham Asia dibuka melemah pada Selasa, karena imbal hasil obligasi pemerintah AS yang mencapai level tertinggi baru dalam 16 tahun menopang dolar ...
Ilustrasi - Pejalan kaki berjalan melewati papan elektronik menunjukkan indeks harga saham gabungan Nikkei di depan kantor bursa saham di Tokyo. ANTARA/REUTERS/Yuya Shino/am.
Indeks acuan saham Asia-Pasifik merosot seiring dengan penurunan emas, sementara minyak mentah terus turun dari level tertingginya dalam 10 bulan. Indeks MSCI yang mencakup saham Asia Pasifik di luar Jepang tergelincir 0,33 persen. Nikkei Tokyo kehilangan 0,7 persen, Kospi Korea Selatan turun 1,0 persen, Hang Seng Hong Kong tergelincir 0,3 persen., sedangkan indeks CSI 300 saham unggulan China dibuka datar.Para pedagang sekarang memperkirakan kemungkinan kenaikan suku bunga The Fed lagi sebesar seperempat poin pada Januari, dan telah mendorong kemungkinan dimulainya penurunan suku bunga hingga musim panas.
“Kami memperkirakan imbal hasil 10 tahun akan mencapai kisaran imbal hasil baru yang lebih tinggi dalam beberapa minggu mendatang,” dengan kemungkinan puncaknya sekitar 4,75 persen, kata mereka. "Jangka menengah, kami akan mencari posisi jangka panjang pada tahap tertentu, namun saat itu belum tiba.
sementara pertumbuhan di zona euro dan Inggris mengalami stagnasi – telah memperkuat dolar terhadap mata uang tersebut. Dolar juga bertahan di dekat level tertinggi dalam 11 bulan di 148,97 yen semalam, meningkatkan risiko intervensi oleh otoritas Jepang.
日本 最新ニュース, 日本 見出し
Similar News:他のニュース ソースから収集した、これに似たニュース記事を読むこともできます。
Bukalapak Tetapkan Harga MESOP II Jadi Rp 189 Per SahamJumlah saham yang dikonversi untuk periode pelaksanaan MESOP II Bukalapak mencapai 4.019.592.620 saham baru.
続きを読む »
Bursa Saham Asia Bervariasi, Investor Menanti Data InflasiInvestor yang akan mencermati data inflasi mempengaruhi laju bursa saham Asia Pasifik pada Senin, 25 September 2023.
続きを読む »
Saham Asia melemah setelah bank-bank sentral tahan suku bunga tinggiSaham-saham Asia dibuka melemah pada perdagangan Senin, setelah bank-bank sentral utama pekan lalu memperkuat pesan bahwa suku bunga akan tetap lebih tinggi ...
続きを読む »
Ditutup Melemah, IHSG Diproyeksikan Kembali Bangkit Hari IniIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksi menguat pada perdagangan Selasa (26/9) ini.
続きを読む »
Bursa Saham Asia Melemah, Investor Cermati Rilis Data EkonomiAbaikan wall street yang menguat, bursa saham Asia Pasifik justru lesu pada perdagangan Selasa, 26 September 2023.
続きを読む »
Investor Asing Jual Saham Rp 1,1 Triliun, IHSG Tergelincir ke Zona MerahMayoritas sektor saham memerah dan aksi jual saham oleh investor asing masih berlanjut sehingga tekan laju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)
続きを読む »