Pembakar Masjid di Garut Dikirim ke RSJ, Proses Hukum Berlanjut
Reporter :Terduga pelaku pembakaran masjid di Kecamatan Leles, Kabupaten Garut, Jawa Barat, E saat ini sedang mendapatkan perawatan di Rumah Sakit Jiwa di Kabupaten Bandung Barat. Meski begitu, pihakResor Garut, AKBP Rio Wahyu Anggoro mengatakan bahwa perkara dugaan pembakaran masjid statusnya sudah naik ke penyidikan. Namun, pihaknya belum menetapkan E sebagai tersangka.
"Kita sudah naik sidik, dan akan melakukan pemeriksaan terhadap ahli mulai ahli pidana sampai psikiater. Kita juga sedang mencari data pembanding dari dua rumah sakit, lalu nantinya kita akan rapat dengan kejaksaan, apakah dijadikan tersangka atau di- SP3 karena keadaan jiwanya," kata Rio, Kamis .Posisi E sedang berada di rumah sakit jiwa di Kabupaten Bandung Barat.
Setelah keluar dari perawatan di tahun terakhir, berdasarkan keterangan dari ibunya, E tinggal bersamanya. Selama tinggal bersama ibunya, E tidak diperkenankan keluar dari rumah karena khawatir mengganggu warga. Di saat malam kejadian, E ternyata membuat alasan tertentu kepada ibunya sehingga bisa keluar dari rumah dan melakukan aksi pembakaran masjid."Ibunya juga kepada kami mengaku merasa kecolongan," ucapnya.
Terkait masjid yang terbakar, kata Rio, pihaknya akan segera membangun kembali bersama Majelis Ulama Indonesia Garut mulai Jumat . Sebelumnya, masjid tersebut sudah dibersihkan dari puing-puing sisa kebakaran oleh pihaknya bersama unsur lainnya dan masyarakat.
日本 最新ニュース, 日本 見出し
Similar News:他のニュース ソースから収集した、これに似たニュース記事を読むこともできます。
ODGJ Pembakar Masjid Sudah Dibawa ke RSJMeski kondisinya sudah diketahui ODGJ, pihak kepolisian tetap melakukan proses pemeriksaan dengan melibatkan dokter kejiwaan untuk tahap penyidikan.
続きを読む »
Pelaku Pembakaran Masjid di Leles Garut Dikirim ke RSJ |Republika OnlineSebelumnya, pelaku E sudah tiga kali masuk rumah sakit jiwa, di Bandung dan Bogor.
続きを読む »
Polisi: Pembakar Masjid di Garut Dibawa ke Rumah Sakit Jiwa |Republika OnlinePelaku dilaporkan sudah tiga kali masuk rumah sakit jiwa.
続きを読む »
Eksekutor Pembakar Wanita di Sorong yang Dituduh Culik Anak Ditangkap!Seorang wanita di Kota Sorong, Papua Barat Daya, tewas mengenaskan setelah dibakar massa lantaran dituduh sebagai penculik anak.
続きを読む »