Novak Djokovic menang tiga set langsung 6-3, 6-4, 6-0 atas Roberto Carballes Baena dalam laga pertama Australia Open di Rod Laver Arena, Selasa (17/1/2023).
Melbourne, Beritasatu.com - Petenis Serbia, Novak Djokovic dan Alexander Zverev tidak mengalami kesulitan untuk memenangi putaran pertama Australia Open 2023. Djokovic melenggang setelah menang tiga set langsung 6-3, 6-4, 6-0 atas Roberto Carballes Baena dalam laga di Rod Laver Arena, Selasa .
Advertisement "Terima kasih banyak atas sambutan luar biasa yang hanya dapat saya impikan. Saya benar-benar gembira karena saya dapat kembali ke sini, ke Australia, dan berada di lapangan di mana saya menorehkan kesuksesan terbesar dalam karier saya," kata Djokovic.Nadal Senang Djokovic Dapat Visa untuk Main di Australia Open Petenis Serbia ini tampil trengginas untuk menaklukkan petenis peringkat 75 dunia Carballes Baena pada laga yang berlangsung dua jam lebih.
Pada pertandingan putaran kedua, Djokovic akan berhadapan dengan pemenang pertandingan antara petenis Bolivia Hugo Dellien melawan Enzo Couacaud asal Prancis.
日本 最新ニュース, 日本 見出し
Similar News:他のニュース ソースから収集した、これに似たニュース記事を読むこともできます。
Rekap Hasil Australian Open 2023 Hari Kedua: Novak Djokovic MelajuPetenis asal Serbia Novak Djokovic tidak mengalami kesulitan untuk memenangi putaran pertama Australian Open 2023.
続きを読む »
Djokovic Melaju Mulus ke Putaran Kedua Australia TerbukaLaga di Rod Laver Arena itu merupakan pertandingan Grand Slam perdana Djokovic di Melbourne setelah dia dideportasi pada tahun lalu.
続きを読む »
Djokovic tak kesulitan menangi putaran pertama Australian OpenPetenis Serbia Novak Djokovic tidak mengalami kesulitan untuk memenangi putaran pertama Australian Open setelah menang tiga set langsung 6-3, 6-4, 6-0 ...
続きを読む »
Australia Open Larang Bendera Rusia dan Belarusia di Arena Penonton |Republika OnlinePelarangan ini dikarenakan adanya keluhan dari duta besar Ukraina untuk Australia.
続きを読む »
Bendera Rusia dan Belarusia Dilarang Masuk Arena Australia Open 2023Bendera Rusia dan Belarusia telah dilarang masuk arena Melbourne Park selama penyelenggaran Australia Open 2023.
続きを読む »
Medvedev Susul Nadal ke Putaran Kedua Australia OpenMedvedev yang dua kali menjadi runner up Australia Open ini berharap tahun ini bisa meraih prestasi lebih baik di Melbourne.
続きを読む »