BMKG mencabut peringatan dini tsunami akibat gempa berkekuatan magnitudo 7,5 di Maluku Tenggara Barat.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Dwikorita Karnawati mengimbau masyarakat untuk dapat beraktivitas normal setelah peringatan dini tsunami dicabut akibat gempa berkekuatan magnitudo 7,5 di Maluku Tenggara Barat pada Selasa .
Dwikorita meminta agar masyarakat dapat menjauhi ataupun menghindari bangunan yang mengalami keratakan atau kerusakan pasca gempa yang mengguncang wilayah Maluku Tenggara Barat pada dini hari tadi. "Pastikan tidak ada kerusakan akibat getaran gempa yang membahayakan kestabilan bangunan sebelum Anda kembali ke dalam rumah," terangnya.
Sebelumnya, BMKG telah mengeluarkan peringatan dini potensi tsunami usai adanya guncangan gempa berkekuatan M 7,9 di Maluku Tenggara Barat. Berdasarkan informasi yang disampaikan, BMKG menyebut setidaknya terdapat 14 wilayah yang berpotensi terdampak tsunami, antara lain Maluku Tengah, Kepulauan Maluku Tenggara, Maluku Tenggara Barat Pulau Yamdena, Kota Ambon dengan status siaga.
日本 最新ニュース, 日本 見出し
Similar News:他のニュース ソースから収集した、これに似たニュース記事を読むこともできます。
14 Daerah Siaga-Waspada Tsunami Usai Gempa 7,9 Guncang Maluku Tenggara Barat | merdeka.comGempa magnitudo 7,9 sebelumnya mengguncang wilayah Maluku Tenggara Barat pada Selasa (10/1) dini hari. BMKG mengeluarkan peringatan dini akibat gempa tersebut.
続きを読む »
Gempa 7,9 Magnitudo Guncang Malu Tenggara Barat, BMKG Keluarkan Peringatan TsunamiBMKG mengeluarkan peringatan dini tsunami untuk wilayah Maluku dan Sultra setelah gempa magnitudo 7,9 mengguncang Maluku Tenggara Barat Selasa dini hari
続きを読む »